PROGRAM KERJA BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT
URAIAN KERJA BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT TAHUN PELAJARAN 2022/2023
SMA NEGERI 1 SIDIKALANG
No. |
Jenis/Langkah Uraian Kerja |
Tujuan/Sasaran Uraian Kerja |
Jangka Waktu |
1. |
Jenis Uraian Kerja : Humas di Internal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Menata dan Mengorganisir seluruh informasi diinternal sekolah secara terpadu dan terarah. |
Terwujudnya sarana dan prasarana informasi di internal sekolah secara memadai berupa pencetakan buku daftar nomor kontak dan WA seluruh bidang pelayanan sekolah sampai kepada masing-masing walikelas termasuk pencetakan link dan brosur website sekolah yang resmi dengan menyediakan data pengelola dan program kerja pada website tersebut. |
Jangka Pendek |
2. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Membantu Komite dalam Pengembangan Sekolah
|
Terwujudnya sarana dan prasarana promosi pengembangan sekolah berupa pencetakan buku informasi data pengurus komite sekolah yang terbaru dan buku informasi data orang tua siswa yang dipilih oleh pengurus komite sekolah yang terbaru yang bekerjasama dengan kepala sekolah dalam hal ini di lakukan oleh humas yang memiliki prospek dapat membantu pengembangan sekolah. |
Jangka Menengah |
3. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Memfasilitasi hubungan antar warga sekolah dan komite sekolah
|
Menyediakan papan informasi tercetak tentang data lengkap pengurus komite sekolah terbaru dengan menyediakan nomor layanan resmi berupa SMS/WA dan telepon serta data lengkap personal bidang humas. |
Jangka Pendek |
4 |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Mengkoordinasikan Pelaksanaan Promosi Sekolah
|
Terwujudnya sosialisasi langsung kepada orang tua siswa pada saat promosi sekolah diawal dan diakhir semester tahun pelajaran yang berlangsung berupa rapat kerja sekolah dengan orang tua siswa Terwujudnya akses informasi secara online bagi orang tua siswa melalui pencetakan link website dan promosi sekolah yang resmi dan telah distandarisasi pada mading sekolah |
Jangka menengah |
5. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Memetakan PTN dan Kedinasan serta Alur Penerimaan Mahasiswa Baru
|
Tersedianya buku dan Papan informasi data PTN dan Kedinasan tahun 2022 dan 2023 disetai dengan data Jurusan dan Daya Tampungnya
Tersedianya data alumni tahun 2022 pada data buku alumni dalam PTN dan Kedinasan 2022 beserta nomor kontak yang dapat dihubungi |
Jangka menengah |
6. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Memetakan PTS dan Program2 tawaran untuk Penjaringan Mahasiswa baru
|
Terwujudnya informasi data PTS dan Program2 Tawaran untuk Mahasiswa Baru melalui Buku data PTS |
Jangka menengah |
7. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Mengkoordinir Instansi/Lembaga yang akan mengadakan kunjungan maupun promosi ke sekolah
|
Terwujudnya informasi data Instansi/lembaga yang akan mengadakan kunjungan /promosi kesekolah pada buku data humas |
Jangka menengah |
8. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Mengatur Tata Hubungan dengan Pers, LSM maupun Ormas Lain
|
Tersedianya papan dan buku informasi tentang data lengkap Pers, LSM maupun Ormas lainnya |
Jangka menengah |
9.
|
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Mengkoordinasikan Penelusuran Lulusan
|
Tersedianya buku dan papan informasi tentang data lulusan yang lengkap dan komprehensif |
Jangka Menegah |
10. |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada eksternal Sekolah Langkah Uraian Kerja : Menkoordinasikan informasi Prosedur Kerja Pengusaha Kantin sekolah dan Pengusaha Fotokopi di Sekolah
|
Terwujudnya MoU sekolah dengan Pengusaha Kantin dan Pengusaha Fotokopi di Sekolah berupa dokumen Surat Perjanjian Kerjasama.
Tersedianya informasi data lengkap Pengusaha kantin Sekolah dan Pengusaha fotokopi di sekolah bersama hak dan kewajibannya pada papan dan buku humas yang tercetak |
Jangka Pendek |
11 |
Jenis Uraian Kerja : Humas pada internal Humas Langkah Uraian Kerja : Melaksanakan Rapat Koordnasi Informasi di internal humas dengan Kepala Sekolah beserta rekan yang terkait |
Menjadwalkan Rapat Koordinasi Internal Humas dengan membuat undangan resmi |
Jangka Pendek |
12. |
Kami mengharapkan kerja sama dari Bapak / Ibu guru yang mengajar pada jam pertama untuk hadir pukul 07.10 WIB. Untuk
|
. Adapun uraian dari 5S adalah
2.Adapun contoh dari mengontrol kebersihan kelas adalah
|
Jangka Berkelanjutan
|
Mengetahui Sidikalang, September 2022
Kepala Sekolah Wakasek Humas
Drs. SILAS SAHAT SIHOMBING RATNA LESTARI BR. SIANTURI, S.Pd
NIP. 19650727 199512 1 001 NIP. 19740401 200502 2 002